Thursday, February 7, 2013

Cara Membuat Sampul & Foto Profil Facebook Terlihat Menyatu

Kali ini saya akan berbagi info dengan kalian tentang fb 

[Image: 386490_2264954830096_1435280156_31787004....jpg?w=710]

Nih ane kasih tau langkah langkah nya
Langkah"nya simple aja:

  1. Siapin foto yg mau dibuat terlihat menyatu.
  2. Langsung buka aja web penyedia jasa untuk edit facebok cover + photo, Klik aja di sini.
  3. Sebelumnya, pilih dulu mau untuk Facebook Profile Pribadi (for PERSONAL PROFLIE cover ) atau Fan Page Profile ( for FANS PAGE cover ). tinggal klik aja di webnya kalian mau milih yg mana.
  4. Setelah itu, klik "Upload background"...kemudian pilih foto yg sudah disiapkan tadi..maka web tersebut akan secara otomatis mengubah "background" menjadi cover dan foto profil yg akan terlihat (liat aja sendiri buat jelasnya, hhe).
  5. Setelah di'upload, atur posisi background'nya..sesuai selera aja mau digeser jadi gimana bentuknya..
  6. Setelah selesi mengatur posisi, kalian bisa juga mengedit gambar yg kalian buat.. (di bagian kiri ada beberapa tools, dan di bagian bawah ada beberapa edit untuk pemberian efek warna).
  7. Cukup sampai di sini saja, sekarang tinggal save photo profile dan cover facebook kalian, dengan meng'klik "Save Profile Photo" untuk menyimpan foto profil, dan klik "Save Cover Photo" untuk menyimpan sampulnya.
  8. Sekarang kalian tinggal Login Facebook dan kalian tinggal memasang cover dan photo profile tadi ke akun kalian..dan lihatlah hasilnya....

Related Posts:

  • Cara Membuat Sampul & Foto Profil Facebook Terlihat MenyatuKali ini saya akan berbagi info dengan kalian tentang fb Nih ane kasih tau langkah langkah nyaLangkah"nya simple aja: Siapin foto yg mau dibuat terlihat menyatu. Langsung buka aja web penyedia jasa untuk edit facebok co… Read More
  • Tanda - tanda kalau kita sedang Jatuh Cinta !!! Dari 50 ciri - ciri ini, ada ga yg kamu alami ??Koment ya 1. Kamu melihat ada sesuatu yang berbeda dalam diri dia yang menarik untuk ditelusuri2. Merasa ada sesuatu yang menggelitik dari dalam diri kita3. Suka senyum-senyum… Read More
  • Trik Bernapas Saat Lari Agar Tidak Ngos-ngosanKebanyakan orang berpikir olahraga lari hanya mengandalkan kaki dan bantuan dari lengan, itu salah. Karena sistem pernapasan memainkan peran penting dalam efektivitas pelari. Jika ia mampu membawa lebih banyak oksigen maka ia… Read More
  • OLAHRAGA Bagi Orang SibukPada artikel sebelumnya saya sudah membahas mengenai pentingnya berolahraga secara rutin.Beberapa rekan sering mengeluhkan mengenai terbatasnya waktu untuk berolahraga.Beberapa rekan tinggal di tempat yang berjarak cukup jauh… Read More
  • 10 Momen Kontroversial Mario BalotelliAda begitu banyak contoh lucu dan hampir mendekati bodoh mengenai Mario Balotelli untuk diceritakan, tetapi untuk memilih hanya 10? Itu yang sulit.Dari berkendara dengan mobil mewah Bentley bercat kamuflase loreng tentara, me… Read More

1 comment: